Kerusakan Pada Mesin Jahit
mesin jahit murah malah rewel. Tapi kalau sedikit-sedikit memanggil tukang servis, ya repot juga ya..hehe...Nah, kali ini saya akan mencoba menulis tentang kerusakan-kerusakan kecil yang pada umumnya sering terjadi pada mesin jahit, juga kemungkinan-kemungkinan penyebabnya :)Jarum Mudah Patah
- Bahan yang digunakan untuk belajar menjahit terlalu tebal padahal jarum jahit yang dipakai terlalu kecil
- Pemasangan jarum kurang pas
- Kain tertarik saat menjahit
- Pemasangan sepatu / sekoci kurang pas sehingga terbentur oleh jarum
Kain Tidak Jalan Pada Saat Di jahit
- Sepatu kendor / kurang menekan pada kain
- Benang Jahit nyangkut di bawah kain
- Langkah jahitan ada di posisi 0
Benang Jahit Bagian Atas Mudah Putus
- Pemasangan jarum kurang pas
- Tension benang (pengatur kekencangan benang atas) terlalu kencang
- Kurang baiknya kualitas benang
- Benang jahit tersangkut
- Menggunakan ukuran jarum jahit salah
- Terlalu cepat saat memulai menjahit
- Benang atas dan jarum tidak cocok
- Jarum bengkok/ tumpul
- Pemasangan benang atas kurang pas
- Sekoci kotor
- Spul tidak berputar dengan pas di dalam sekoci
- Penggulungan benang bawah pada spul kurang pas
- Cara memasang spul pada sekoci tidak pas
- Jarum tumpul
- Bahan kain tipis
- Jarak jahitan yang dipilih terlalu panjang
- Kendornya tekanan sepatu terhadap kain
- Jenis dan ukuran benang tas vs benang bawah berbeda
- Pengaturan tension benang (pengatur kekencangan benang atas) tidak benar
- Ukuran jarum terlalu kecil
- Kendornya tekanan sepatu terhadap kain
- Benang atas terpasang tidak benar
- Benang atas dan jarum tidak cocok
- Jarum tumpul / bengkok / pemasangannya salah
- Tidak benar dalam memasang jarum / salah menggunakan jarum.
- Tension benang (pengatur kekencangan benang atas) terlalu kencang
Referensi :
http://hargamesinjahit.wikidot.com/
http://hargajualmesinjahit.blogspot.com/2016/04/cari-daftar-harga-mesin-jahit-terbaru.html
http://harga-mesinjahit.rhcloud.com/node/1
Semoga bermanfaat ya kawan :)
0 komentar:
Posting Komentar